Analysis of Data Requirement Survey Result of Simalungun Regency 2020 - BPS-Statistics Indonesia Simalungun Regency

Analysis of Data Requirement Survey Result of Simalungun Regency 2020

Catalog Number : 1399013.1209
Publication Number : 12090.2107
ISSN/ISBN : -
Publishing Frequency : Annually
Release Date : May 14, 2021
Language : Indonesian
File Size : 5 MB

Abstract

Survei Kebutuhan Data (SKD) adalah survei yang diselenggarakan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) untuk mengidentifikasi kebutuhan data statistik dan tingkat kepuasan konsumen terhadap data dan pelayanan BPS. Dalam menghasilkan dan menyajikan data statistik, BPS senantiasa berusaha untuk memperhatikan kepuasan serta kualitas pelayanan kepada pengguna data yang mencari data statistik. Hasil kegiatan SKD 2020 disajikan dalam bentuk publikasi yang berisi analisis karakteristik pengguna data, analisis kebutuhan data, dan analisis performa unit pelayanan. Analisis ini dilengkapi dengan penyajian dalam bentuk Indeks Kepuasan Konsumen (IKK).
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten SimalungunJl. Asahan Km. 3

5 Pematangsiantar

Telp (0622) 7550253

Faks (0622) 7553191

Mailbox : bps1209@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia